Apa Linux itu?
By : Reza Maulana
Linux adalah sebuah program open source yang gratis di bawah lisensi GNU, sistem operasi 32-64 bit, yang merupakan turunan dari Unix dan dapat dijalankan pada berbagai macam platform perangkat keras mulai dari Intel (x86), hingga prosesor RISC. Linux sebagai program open source yang gratis Salah satu yang membuat Linux terkenal adalah karena gratis. Dengan lisensi GNU (Gnu Not Unix) Anda dapat memperoleh program, lengkap dengan kode sumbernya (source code). Tidak hanya itu, Anda diberikan hak untuk mengkopi sebanyak Anda mau, atau bahkan mengubah kode sumbernya.Dan itu semua legal dibawah lisensi. Meskipun gratis, lisensi GNU memperbolehkan pihak yang ingin menarik biaya untuk penggandaan maupun pengiriman program. Lisensi lengkap dari GNU, dapat Anda baca di Lampiran III. Penerjemahan lisensi GNU ke dalam Bahasa Indonesia, saat buku ini disusun masih dilakukan.
Dengan demikian, dapat dikatakan bahwa Anda dapat memperoleh Linux tanpa harus membayar sama sekali. Jika Anda harus membayar tiap kali instal perangkat lunak di lain komputer, maka dengan Linux Anda dapat menginstalnya dimana saja tanpa harus membayar lisensi.
Kebebasan yang paling penting dari Linux, terutama bagi programmer dan administrator jaringan, adalah kebebasan memperoleh kode sumber (source code) dan kebebasan untuk mengubahnya. Ini berimplikasi pada beberapa hal penting. Pertama keamanan, yang kedua dinamika.
Jika perangkat lunak komersial tidak memperkenankan Anda untuk mengetahui kode sumbenya maka Anda tidak akan pernah tahu apakah program yang Anda beli dari mereka itu aman atau tidak (sering disebut security by obscurity). Hidup Anda di tangan para vendor. Dan jika ada pemberitahuan tentang bug dari perangkat lunak komersial tersebut, seringkali sudah terlambat. Dengan Linux, Anda dapat meneliti kode sumbernya langsung, bersama dengan pengguna Linux lainnya. Berkembangnya pengguna Linux sebagai komunitas yang terbuka, membuat bug akan cepat diketahui, dan secepat itu pula para programmer akan memperbaiki programnya. Anda sendiri juga yang menentukan kode yang cocok sesuai dengan perangkat keras maupun kebutuhan dasar perangkat lunak lainnya untuk dapat diimplementasikan. Ibarat sebuah mobil, Anda bisa memodifikasi sesukanya, bahkan hingga mesin sekalipun, untuk memperoleh bentuk yang diinginkan.
Keterbukaan kode sumber juga memungkinkan sistem operasi berkembang dengan pesat. Jika sebuah program dengan sistem tertutup dan hanya dikembangkan oleh vendor tertentu, paling banyak sekitar seribu hingga lima ribu orang. Sedangkan Linux, dengan keterbukaan kode sumbernya, dikembangkan oleh sukarelawan seluruh dunia. Bug lebih cepat diketahui dan program penambalnya (patch) lebih cepat tersedia. Pendekatan pengembangan sistem operasi ini disebut Bazaar. Kebalikannya sistem Chatedraal sangat tertutup dan hanya berpusat pada satu atau dua pengembang saja.
Sebagai tambahan, Linux menyediakan bahasa pemrograman gratis, lengkap dengan kompilernya, maupun program pembantunya. Beberapa diantaranya adalah :
ADA
BASIC
C
C++
Expect
FORTRAN
GTK, untuk membuat aplikasi GUI di Linux
PASCAL
Phyton
Skrip Shell
TCL
Perl (The Practical Extraction and Report Language), sering dipakai untuk membuat skrip CGI di web.
What is linux?
Linux is an open source program is free under the GNU license, 32-64 bit operating system, which is a derivative of Unix and can be run on a variety of hardware platforms ranging from Intel (x86), to a RISC processor. Linux open source program as a free One that makes Linux is popular because it's free. With the license GNU (Gnu Not Unix) you can get the program, complete with source code (source code). Not only that, you are given the right to copy as much as you like, or even change the code sumbernya.Dan is all legal under the license. Although free, GNU license allows a party who want to attract to the cost of multiplication and delivery program. Full of the GNU license, you can read in Appendix III. GNU license translation into Bahasa Indonesia, while this book is still prepared to do.
Thus, it can be said that you can get Linux without having to pay at all. If you must pay each time you install the software on another computer, then with Linux you can install it anywhere without having to pay a license.
The most important freedom of Linux, especially for programmer and network administrator, is the freedom to obtain the source code (source code) and the freedom to change it. This berimplikasi on some important issues. Safety first, the second dynamic.
If commercial software does not permit you to know the code sumbenya then you will never know whether the programs that you buy from them is safe or not (often referred to as security by obscurity). Your life in the hands of the vendor. And if there is a notification about the bug from commercial software is often already too late. With Linux, you can examine the source code directly, along with other Linux users. Development of Linux as a user community that is open, make a bug akan quickly known, and that as soon as the programmer will also improve the program. You own that also determine the appropriate code in accordance with the hardware and basic software can be implemented for the other. Like a car, you can modify sesukanya, even though to the engine, to obtain the desired shape.
Of the source code also allows the operating system grew rapidly. If a program with a closed system and is only developed by a vendor, at most about a thousand to five thousand people. Meanwhile, Linux, the source of the code, developed by volunteers all over the world. Known bugs faster and penambalnya program (patch) more quickly available. The development of this operating system called Bazaar. Chatedraal of the system is closed and is based on only one or two developers only.
In addition, Linux provides a free programming language, complete with kompilernya, and pembantunya program. Some of them are:
ADA
BASIC
C
C + +
Expect
FORTRAN
GTK, to create GUI applications in Linux
Pascal
Phyton
Shell Scripts
Tcl
Perl (The Practical extraction and Report Language), is often used to create CGI scripts on the web.
Rabu, 05 Agustus 2009
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar